Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

Kadar Kesalahan, Kadar Balasan | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Kadar Kesalahan, Kadar Balasan | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah        Ada Sahabat yang mengatakan, " Ya Rasulullah ﷺ, saya punya budak-budak. Mereka tidak mematuhiku, mereka mengkhianatiku, mereka membantahku. Segala macam kejahatan, maka aku membalas mereka. Dengan cara mencaci maki mereka. Bagaimana itu ya Rasulullah ﷺ? " kata Nabi ﷺ dengan sangat bijaksana, " Kamu, dan budak-budakmu nanti hari kiamat, didatangkan. Dihadapan Allah 'Azza Wa Jalla. Lalu kemudian dilihatlah. Kadar pelanggaran mereka, kejahatan mereka. Dengan kadar hukumanmu. Kalau ini balanced. Maka kau tidak dapat apa-apa, mereka tidak dihukum apa-apa. Kalau kadar pelanggaran mereka, melebihi hukumanmu. Misal, kita caci maki mereka karena sempat jengkel. Cuma 10. Pelanggaran mereka 100. Maka selisihnya itu, diberikan kamu pahala. Kalau, balasanmu lebih besar. Misalnya, hanya dengan 1 kesalahan orang mungkin dendamnya sampai 10 tahun, sampai 20 tahun. Maka pahala mu akan diambil buat me

Jihad Yang Salah | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Jihad Yang Salah | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah        Kita harus hati-hati teman-teman. Karena banyak orang juga. Karena semangatnya mereka salah ini. Begitu melihat pemerintah indonesia misalnya masih ada, hukum islam yang belum ditetapkan, Thagut, perangi nih. Harus kita perang, memberontak . Dari mana ini? Bukankah antum sholat di masjid? Bukankah masjid di takmir? Bukankah ramadhan diiklankan? Antum bisa puasa. Bukankah antum nikah dengan cara islam, dan cerai dengan cara islam? Bukankah ada majelis ulama indonesia? Bukankah haji ada kloter pemerintah? Bagaimana cara antum mau perangi pemerintah. Dari mana ini? Ini bahaya sekali. Karena semangat saja ini salah. Makanya harus antum dipandu oleh para ulama. Jangan salah ini, nggak boleh!        Kadang-kadang peperangan Nabi ﷺ jelas. Ada orang kafir menyerang. Ada ekspansi islam, dia menghadap pemimpin muslim yang tahu tentang, masalah itu. Keluar fatwa para ulama. Gitu kan? Itu lain. Kalau tidak ada kita memohon ke

Jadilah Contoh Dalam Kebaikan | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Jadilah Contoh Dalam Kebaikan | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah        Pernah Nabi ﷺ bersabda dalam hadits. Ini contoh saja. Ada sahabat-sahabat miskin sekali, rupanya orang dari padang pasir datang, saking miskinnya mereka nggak punya baju. Bajunya pun tidak dijahit. Jadi cuma diikat di leher. Kain, lalu dibiarkan jatuh ke bawah, lalu diikat dikiri kanannya. Nabi ﷺ lihat, tahu orang ini mau minta-minta. Lalu kata Nabi ﷺ, "Bershodaqohlah!" Nabi naik ke atas mimbar. "Bershodaqohlah! Shodaqoh bisa meredam murkanya Allah." "Bershodaqohlah, karena shodaqoh tidak akan berkurang harta seorang hamba karenanya."         Akhirnya sampai ada satu sahabat berdiri, dia memulai itu. Dia taruh kain, ditaruh kain sama dia dan mengatakan, "Ya Rasulullah ﷺ ini dari saya." Langsung ditaruh oleh orang ini. Gara-gara perbuatan dia, orang-orang pada ikut bershodaqoh. Kata Nabi ﷺ, "Siapa yang mencontohkan kebaikan, kemudian diikuti oleh orang-orang

Doa Orang Tua Kepada Anak | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Doa Orang Tua Kepada Anak | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah    Bahwasannya peran orang tua besar sekali. Banyak orang tidak sembuh penyakitnya. Tapi karena minta dido'akan sama orang tua, sembuh. Banyak orang bangkrut usaha. Lalu kemudian dia minta tolong sama orang tuanya dido'akan, berhasil.    Kenapa kita teman-teman melupakan orang tua kita? Ada orang begitu pindah di kota besar. Orang tuanya ada di kampung. Telepon, tidak. Kunjungin, tidak. Tanya kabarnya, tidak. Bahkan kadang-kadang kita mudik. Kalau idul fitri. Pulang kampung. Ketemu orang tua yang sudah 1 tahun, 2 tahun, gak ketemu. Mereka rindu sama kita. Cuma salaman. Habis itu duduk sebentar, 5 menit, 10 menit pergi kumpul sama teman-temannya. Dari pagi sampai malam. Orang tuanya rindu ingin duduk sama dia. Kenapa teman-teman sekalian? Kenapa gak maksimalkan?    Orang tua begitu mengatakan, " Amin ." atau mengangkat tangan ke langit, memohon kepada Allah 'Azza Wa Jalla. Kata Baginda Nabi ﷺ

Boleh Membunuh Hewan Mengganggu | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Boleh Membunuh Hewan Mengganggu | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah    Boleh membunuh hewan yang mengganggu seperti anjing buas, serigala, ular, kalajengking, tikus, dan lain - lainnya yang sudah sampai mengganggu. Karena beliau ﷺ bersabda    Ada 5 macam hewan fasik yang boleh dibunuh ditanah halal maupun tanah haram yaitu ular, burung gagak yang putih punggung dan perutnya, tikus, anjing buas, dan rajawali. Juga ada hadist shahih yang membolehkan membunuh dan melaknat kalajengking. Nah kalajengking itu umumnya pasti menyengat, kalau orang dekat dia pasti langsung menyengat menyerang. Bahkan sebagian ilmuan mengatakan kalajengking itu lebih buas dari ular sebenarnya. Makanya kita boleh membunuhnya. Sumber Informasi Channel Youtube Ustadz Khalid Basalamah

Benci Sifatnya, Bukan Fisiknya | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Benci Sifatnya, Bukan Fisiknya | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah    Untuk melatih supaya kita tidak terbiasa membenci fisik sesuatu. Kalau kita makan jeruk misalnya kita temukan jeruk itu asam. Maka yang harus kita tidak suka atau benci, asamnya bukan jeruknya. Karena kalau kita benci jeruknya, kita tidak akan makan jeruk sampai mati. Ini keliru ini, gitu kan. Yang kita benci asamnya, kita bisa coba jeruk yang lain ternyata manis. Maka kalau asam kita tinggalkan hanya asamnya saja. Sama dengan orang kafir. Yang kita benci bukan fisiknya ya. Yang kita benci kekufurannya. Makanya kalau dia tinggalkan kekufurannya, dan dia sudah syahadat. Selesai. Gak ada hubungannya sama fisiknya. Kan gitu?    Umar Bin Khattab Radhiyallahu anhu dulu benci sekali islam. Tapi setelah syahadat, selesai. Wahsyi, pernah membunuh paman Nabi ﷺ di Uhud. Tapi masuk islam di pembebasan kota makkah. Nabi ﷺ terima, gitu kan. Banyak sekali, banyak sekali contoh-contoh yang seperti ini, jadi kita disuru

Batas Masbuk Shalat Jum'at | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Batas Masbuk Shalat Jum'at | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah    Dan seseorang yang datang di hari jum'at. Sampai dia datang di ruku' rakaat ke 2. Kalau misalnya pun dia telat ya. Dia lupa misalnya kalau ini hari jum'at. Kemudian dia ada kegiatan, lalu dia ingat hari jum'at. Dia kejar ke masjid. Begitu sampai di masjid. Pas imamnya ruku' rakaat ke 2. Dia sempat takbir, dia ruku', dia dapat jum'at. Tapi kalau imamnya sudah "sami'allahu liman hamidah" di rakaat ke 2. Dia takbir. Dia niatnya dzuhur. Tetap dia ikut shalat, tapi dia sudah niat dzuhur. Nanti dia 4 rakaat, karena dalam hadist kata Nabi ﷺ, "Siapa yang mendapatkan ruku', dia mendapatkan 1 rakaat." (HR. Bukhari) sementara dia tidak dianggap mendapatkan rakaat. Walaupun ada pendapat ulama mengatakan. "Kalau dia sempat takbir" "walaupun sebelum salam, dapat jum'at." tapi pendapat yang kuat sesuai hadist Nabi ﷺ tadi, harus sesuai den

4 Macam Hati Manusia | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
4 Macam Hati Manusia | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah     Hudzaifah Radhiyallahu anhu  adalah seorang ahli hikmah dan balaghah artinya, orang yang sangat luar biasa dalam memberikan nasihat - nasihat. Perkataan beliau yang masyhur "Hati itu ada 4 macam.. (Beliau katakan)    Yang pertama adalah hati yang tertutup rapat yaitu hati orang kafir." dia sudah tidak akan pernah bisa masuk hidayah ke dalamnya, selama memang dia tidak, diberikan petunjuk oleh Allah Subhanahu wa Ta'ala atau memang dia dasarnya menutupi hatinya itu.    "Yang kedua, hati yang bersisi ganda, yaitu hati orang munafik , ini bersisi ganda, dia, mampu berpenampilan islam tapi tidak mau terima islam. Mestinya orang munafik itu jadi kafir saja, tapi dia tidak mau, memang dia berkedok dengan kita, dan membantu orang kafir untuk menyerang kaum muslimin. Ini hati yang kedua dan ini buruk dua - duanya.     "Yang ketiga, hati yang bersih dalam sebuah lentera" dan yang dimaksud d

Pahala Puasa Berlipat - Lipat | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Pahala Puasa Berlipat - Lipat | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah    Anda bisa mendapatkan pahala puasa berlipat - lipat dan caranya sederhana kata Nabi ﷺ dalam sebuah hadist (HR. Tirmidzi no. 807, Ibnu Majah 1746, dan Ahmad 5/192) "Siapa yang membuka puasakan orang lain dia akan dapat pahala orang yang dibuka puasakan tanpa dikurangi sedikitpun dari pahala orang yang dibuka puasakan."    Bukankah kita bisa membuka puasakan orang dengan segelas air. Dengan sebutir kurma, sepotong kue, semuanya mudah. Tidak harus biaya yang besar.    Dalam sebuah riwayat yang shahih seseorang sahabat berkata "Ya Rasulullah ﷺ tidak semua orang diantara kami bisa membuka puasakan orang lain." kata Nabi ﷺ "pahala itu Allah akan berikan kepada siapapun yang menghidangkan minuman, walaupun susu yang dicampur dengan air, sebutir kurma, seteguk air, dan siapa yang memberikan minum bagi orang yang sedang berbuka puasa maka dia akan meminum juga dari telagaku pada hari ki

Sahur | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Sahur | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah    Diantara sunnah Nabi ﷺ, pada saat puasa adalah sahur. Kata Nabi ﷺ di dalam sebuah hadits yang shahih. "Tasahharu fainna fissahuuri barokah." "Sahurlah Kalian! Karena pada sahur itu ada berkah." (HR. Bukhari & Muslim).    Sahur saudaraku seiman. Bukan berarti harus makan makanan yang besar, yang padat. Sehingga membuat kita jadi ngantuk, malas beribadah. Kita akhirnya tidak mau shalat shubuh berjama'ah di masjid.    Kata Nabi ﷺ, " Sebaik-baik makanan kalian pada saat berbuka puasa adalah kurma, dan sebaik-baik makanan kalian pada saat sahur adalah kurma." (HR. Abu Daud). Kita berbuka puasa dengan makanan sederhana, kurma. Kemudian juga sahur dengan makanan yang sederhana. Walaupun boleh kita mengkonsumsi makanan yang padat, tetapi kita minimal menjalankan sunnah Nabi ﷺ disini, bagaimana kita mengambil berkahnya. Berkah artinya akan cukup untuk kehidupan kita.    Dan kata Nabi ﷺ "Tolong

Jaga Hal Ini Saat Puasa | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Jaga Hal Ini Saat Puasa | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah    Diantara hal yang harus dijaga oleh seorang muslim pada saat sedang puasa adalah... Sabda Nabi ﷺ :"Siapa yang sedang puasa...    Dia tidak boleh rofats .. Rofats adalah mengucapkan kalimat syahwat. Baik itu sayang, cinta, rindu kepada selain pasangan halalnya.     Tidak boleh fusuq .. Menyentuh secara fisik.. Salaman, pelukan, ciuman kepada selain pasangan halal.    Tidak boleh jahl .. Jahl ini berbuat perbuatan yang sia - sia.. Membuang - buang waktu, dijalanan, di mall, ngobrol kosong ataupun cuma tidur - tiduran sampai menjelang buka puasa.. Ini semua hal yang sia -sia.    "Dan bila seseorang diantara kalian sedang puasa lalu diajak bertengkar, dicaci maki. Maka dia semestinya menjawab aku sedang ikut program puasa." (HR.Ibnu Majah & Hakim).    Lisan berpuasa, mata berpuasa tangan berpuasa, kemaluan berpuasa, semuanya ikut berpuasa. Sehingga juga mendapatkan maksimal dalam pahala. Su

Amal Ikhlas Amal Riya | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah

Gambar
Amal Ikhlas Amal Riya | Kajian Singkat Ustadz Khalid Basalamah    Bedakan teman-teman antara amal yang dasarnya harus kelihatan, dan amal yang dasarnya tidak kelihatan. Seperti misal, kita pergi shalat berjama'ah di masjid. Orang lihat, wajar. Orang pergi jihad, orang pergi haji, pasti kelihatan. Disini supaya tidak riya', intinya jangan berbangga bangga dengan itu. Kita membuka pintu riya' kalo kita menceritakannya. Kamu tadi shalat dimana? Saya di masjid.     Nggak ada yang nanya, nggak ada yang apa gitu. Kamu sudah berapa kali khatam qur'an? Saya sudah tiga kali.     Tapi kalau kita melakukan satu ibadah yang terang - terangan dan ada yang nanya, silahkan jelaskan. Misal mau kemana pak? Oh, saya ke masjid.     Kita tinggal kontrol, gitu kan itu ibadah yang, kelihatan. Kalau ibadah yang dasarnya memang diperintahkan tidak kelihatan seperti shalat tahajud, memang kita disuruh sembunyi kan gitu. Atau dzikir pagi - sore kita nggak perlu ceritain kepada

6 Hal Inilah Yang Dapat Menyelamatkanmu Di Hari Kiamat (Yaumul Qiamah)

Gambar
       Bismillaahir-rohmaanir-rohiim.         Berikut inilah 6 hal yang dapat menyelamatkan kamu di hari kiamat. Hafalkan ini saudara/saudari, dan lakukan yang terbaik untuk menerapkannya. 1.       orang yang meninggal di kota madinah. orang ini akan mendapat syafa'at di hari kiamat karena Rasulullah ﷺ bersabda "Barang siapa mampu meninggal di kota Madinah, biarkan dia meninggal disana, karena aku (maksudnya Rasulullah ﷺ) akan bersyafa'at untuk orang yang meninggal di Madinah."        Dan kita mungkin akan berkata,"Ini sangat jauh dari kenyataan. ini sangat sulit dicapai. aku tidak bisa membayangkan ini bisa terjadi, bahkan mengunjungi kota madinah saja sangat sulit bagiku, apalagi tinggal disana, ini akan jadi sangat sulit."  Jadi apakah ada hal lain yang dapat kita lakukan untuk menyiapkan,pengacara, pendukung, dan pemberi syafa'at ? Ada, karena rahmat Allah begitu luas. 2.       Yang menjadi syafa'at bagi orang dihari kiamat adalah k

Sedang Dihadapkan Kesulitan Tingkat Tinggi ? Baca Doa ini

Gambar
Apa kabar teman teman.. ? Semoga dalam keadaan sehat..  Ngomongin soal ketika dihadapkan kesulitan tingkat tinggi ..apa yang biasa teman-teman lakukan? Update status?  Merenung?  Mengabaikannya?  Atau apa ? ... Emangnya kesulitan yang seperti apa yang sedang anda alami?..  Entah itu persoalan rumah tangga.. Entah itu dikantor..  Entah itu saat ada penyakit yang di  luar biasa.. Entah itu ada persaingan  bisnis, jabatan,,dan sebagainya ...  Baca do'a ini teman teman رَبَّنَاۤ اٰتِنَا مِنْ لَّدُنْكَ رَحْمَةً وَّهَيِّئْ لَـنَا مِنْ اَمْرِنَا رَشَدًا robbanaaa aatinaa mil ladungka rohmataw wa hayyi` lanaa min amrinaa rosyadaa "Ya Tuhan Kami, berikanlah rahmat kepada kami dari sisi-Mu dan sempurnakanlah petunjuk yang lurus bagi kami dalam urusan kami." Do'a ini ada pada ayat suci Al-qur'an Surah Al-Kahf 18: Ayat 10. Teman teman bisa dilihat dibawah ini adalah potongan ayatnya : اِذْ اَوَى الْفِتْيَةُ اِلَى الْـكَهْفِ فَقَا لُوْا رَبَّنَاۤ اٰتِنَا مِن

Inilah Doa Berbuka Puasa Dalam Hadis Shahih Dan Yang Dinilai Hasan

Gambar
Siapa yang suka melaksanakan puasa dibulan ramadhan angkat tangan ? :) Siapa juga yang suka melaksanakan puasa sunnah ? :) Dan berita bagusnya ada pintu surga yang khusus bagi orang orang yang suka melaksanakan puasa lohh .. Mantap betul kan ?? Ini bisa menjadi semangat bagi orang-orang yang suka melaksanakan puasa.. Soo selamat yang sudah terbiasa melaksanakan puasa dengan nikmat (maksudnya udah kerasa enak kalau melaksanakan puasa) .. :) Hadis shahih tentang do’a berbuka puasa dari Rasulullah –shallallahu ‘alaihi wa sallam-, ذَهَبَ الظَّمَأُ، وابْتَلَّتِ الْعُرُوقُ، وثَبَتَ اْلأَجْرُ إِنْ شَاءَاللهُ DZAHABAZH ZHOMA’U. WABTALLATIL ‘URUQU WA TSABATAL AJRU INSYA ALLAH “Telah hilanglah dahaga, telah basahlah kerongkongan, semoga ada pahala yang ditetapkan, jika Allah menghendaki” (Hadis shahih, Riwayat Abu Daud [2/306, no. 2357] dan selainnya; lihat Shahih al-Jami’: 4/209, no. 467 8) Dibaca setelah dibatalkan/berbuka, sedangkan saat akan membatalkan/berbuka membaca Bism

Doa Memohon Ampunan Untuk Kedua Orang Tua (2)

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Dalam postingan kali ini saya akan membagikan do'a bagian ke 2-nya yaitu do'a memohon ampunan untuk kedua orang tua.. Berikut do'a memohon ampunan untuk kedua orang tua bagian 2 : رَبِّ اغْفِرْلِيْ وَلِـوَا لِدَيَّ وَلِمَنْ دَخَلَ بَيْتِيَ مُؤْمِنًا وَّلِلْمُؤْمِنِيْنَ وَا لْمُؤْمِنٰتِ ۗ وَلَا تَزِدِ الظّٰلِمِيْنَ اِلَّا تَبَارًا robbighfir lii wa liwaalidayya wa liman dakhola baitiya mu`minaw wa lil-mu`miniina wal-mu`minaat, wa laa tazidizh-zhoolimiina illaa tabaaroo Artinya :"Ya Tuhanku, ampunilah aku, ibu bapakku, dan siapa pun yang memasuki rumahku dengan beriman dan semua orang yang beriman laki-laki dan perempuan. Dan janganlah Engkau tambahkan bagi orang-orang yang zalim itu selain kehancuran." Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Nuh 71: Ayat 28. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: رَبِّ اغْفِرْلِيْ وَلِـوَا لِد

Doa Memohon Perlindungan Dari Orang Kafir (2)

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Jangan lupa untuk selalu berdo'a kepada Allah Subhanahu wa Ta'ala.. Dipostingan kali ini saya akan membagikan do'a memohon perlindungan dari orang kafir bagian 2 berikut do'a-nya : رَبَّنَا لَا تَجْعَلْنَا فِتْنَةً لِّلَّذِيْنَ كَفَرُوْا وَاغْفِرْ لَـنَا رَبَّنَا ۚ اِنَّكَ اَنْتَ الْعَزِيْزُ الْحَكِيْمُ robbanaa laa taj'alnaa fitnatal lillaziina kafaruu waghfir lanaa robbanaa, innaka antal-'aziizul-hakiim Artinya :"Ya Tuhan kami, janganlah Engkau jadikan kami (sasaran) fitnah bagi orang-orang kafir. Dan ampunilah kami, ya Tuhan kami. Sesungguhnya Engkau Yang Maha Perkasa, Maha Bijaksana." Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Al-Mumtahanah 60: Ayat 5. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: رَبَّنَا لَا تَجْعَلْنَا فِتْنَةً لِّلَّذِيْنَ كَفَرُوْا وَاغْفِرْ لَـنَا رَبَّنَا ۚ اِنَّكَ اَنْتَ الْعَزِيْزُ الْحَكِيْمُ

Doa Memohon Dikaruniai Sifat Tawakal Kepada Allah

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Tetap selalu bertawakal kepada Allah Subhanahu wa Ta'ala dan jadikan iman kita itu iman baja.. Iman yang tidak akan kendor.. Baiklah saya akan membagikan do'a memohon dikaruniai sifat tawakal kepada Allah : رَبَّنَا عَلَيْكَ تَوَكَّلْنَا وَاِ لَيْكَ اَنَـبْنَا وَاِ لَيْكَ الْمَصِيْرُ robbanaa 'alaika tawakkalnaa wa ilaika anabnaa wa ilaikal-mashiir Artinya : Ya Tuhan kami, hanya kepada Engkau kami bertawakal dan hanya kepada Engkau kami bertobat dan hanya kepada Engkaulah kami kembali Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Al-Mumtahanah 60: Ayat 4. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: قَدْ كَا نَتْ لَـكُمْ اُسْوَةٌ حَسَنَةٌ فِيْۤ اِبْرٰهِيْمَ وَا لَّذِيْنَ مَعَهٗ ۚ اِذْ قَا لُوْا لِقَوْمِهِمْ اِنَّا بُرَءٰٓ ؤُا مِنْكُمْ وَمِمَّا تَعْبُدُوْنَ مِنْ دُوْنِ اللّٰهِ ۖ كَفَرْنَا بِكُمْ وَبَدَا بَيْنَنَا وَبَيْنَكُمُ الْعَدَاوَةُ وَا لْبَ

Doa Memohon Diberikan Keturunan Yang Shalih (4)

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Ini adalah postingan bagian ke 4 dari do'a memohon diberikan keturunan yang shalih.. Baiklah saya akan memberitahu do'a memohon diberikan keturunan yang shalih bagian 4 : رَبِّ هَبْ لِيْ مِنَ الصّٰلِحِيْنَ robbi hab lii minash-shoolihiin Artinya :"Ya Tuhanku, anugerahkanlah kepadaku (seorang anak) yang termasuk orang yang saleh." Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah As-Saffat 37: Ayat 100. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: رَبِّ هَبْ لِيْ مِنَ الصّٰلِحِيْنَ robbi hab lii minash-shoolihiin Artinya :"Ya Tuhanku, anugerahkanlah kepadaku (seorang anak) yang termasuk orang yang saleh." (QS. As-Saffat 37: Ayat 100) Tafsir Kemenag RI Ayat ini mengisahkan bahwa Nabi Ibrahim dalam perantauan memohon kepada Tuhan agar dianugerahi seorang anak yang saleh dan taat serta dapat menolongnya dalam menyampaikan dakwah

Doa Memohon Perlindungan Dari Orang Zalim (3)

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Semoga kita semua selalu dilindungi oleh Allah dari orang-orang zalim.. Aaamiiinnn ... Baiklah saya akan memberitahu do'a memohon perlindungan dari orang zalim bagian 3 :  رَبِّ انْصُرْنِيْ عَلَى الْقَوْمِ الْمُفْسِدِيْنَ robbinshurnii 'alal-qoumil-mufsidiin Artinya :  Ya Tuhanku, tolonglah aku (dengan menimpakan azab) atas golongan yang berbuat kerusakan itu. Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Al-'Ankabut 29: Ayat 30. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: قَا لَ رَبِّ انْصُرْنِيْ عَلَى الْقَوْمِ الْمُفْسِدِيْنَ qoola robbinshurnii 'alal-qoumil-mufsidiin Artinya :"Dia (Luth) berdoa, Ya Tuhanku, tolonglah aku (dengan menimpakan azab) atas golongan yang berbuat kerusakan itu." (QS. Al-'Ankabut 29: Ayat 30) Tafsir Kemenag RI Lut kemudian sampai pada kesimpulan bahwa kaumnya tidak mungkin lagi menerima se

Doa Memohon Perlindungan Dari Orang Zalim (2)

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Postingan ini adalah bagian ke 2 dari do'a memohon perlindungan dari orang zalim .. Baiklah saya akan memberitahu do'a memohon perlindungan dari orang zalim bagian 2 : رَبِّ نَجِّنِيْ مِنَ الْقَوْمِ الظّٰلِمِيْنَ robbi najjinii minal-qoumizh-zhoolimiin Artinya : Ya Tuhanku, selamatkanlah aku dari orang-orang yang zalim itu. Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Al-Qasas 28: Ayat 21. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: فَخَرَجَ مِنْهَا خَآئِفًا يَّتَرَقَّبُ ۖ قَا لَ رَبِّ نَجِّنِيْ مِنَ الْقَوْمِ الظّٰلِمِيْنَ fa khoroja min-haa khooo`ifay yataroqqobu qoola robbi najjinii minal-qoumizh-zhoolimiin Artinya :"Maka keluarlah dia (Musa) dari kota itu dengan rasa takut, waspada (kalau ada yang menyusul atau menangkapnya), dia berdoa, Ya Tuhanku, selamatkanlah aku dari orang-orang yang zalim itu." (QS. Al-Qasas 28: Ayat 21)

Doa Memohon Ampunan Dan Rahmat Allah (10)

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Do'a memohon ampunan dan rahmat Allah itu ada banyak saudaraku.. Dan ini yang bagian ke 10nya.. Baiklah.. Saya akan membagikan do'a memohon ampunan dan rahmat Allah bagian 10 : رَبِّ اِنِّيْ ظَلَمْتُ نَفْسِيْ فَاغْفِرْ لِيْ فَغَفَرَ لَهٗ ۗ اِنَّهٗ هُوَ الْغَفُوْرُ الرَّحِيْمُ robbi innii zholamtu nafsii faghfir lii fa ghofaro lah, innahuu huwal-ghofuurur-rohiim Artinya :  Ya Tuhanku, sesungguhnya aku telah menzalimi diriku sendiri, maka ampunilah aku. Maka Dia (Allah) mengampuninya. Sungguh, Allah, Dialah Yang Maha Pengampun, Maha Penyayang. Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Al-Qasas 28: Ayat 16. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: قَا لَ رَبِّ اِنِّيْ ظَلَمْتُ نَفْسِيْ فَاغْفِرْ لِيْ فَغَفَرَ لَهٗ ۗ اِنَّهٗ هُوَ الْغَفُوْرُ الرَّحِيْمُ qoola robbi innii zholamtu nafsii faghfir lii fa ghofaro lah, innahuu huwal-ghofuurur-rohiim

Doa Memohon Dikaruniai Sifat Syukur

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Dalam pagi yang indah ini saya akan membagikan do'a memohon dikaruniai sifat syukur : رَبِّ اَوْزِعْنِيْۤ اَنْ اَشْكُرَ نِعْمَتَكَ الَّتِيْۤ اَنْعَمْتَ عَلَيَّ وَعَلٰى وَا لِدَيَّ وَاَ نْ اَعْمَلَ صَا لِحًـا تَرْضٰٮهُ وَاَدْخِلْنِيْ بِرَحْمَتِكَ فِيْ عِبَادِكَ الصّٰلِحِيْنَ robbi auzi'niii an asykuro ni'matakallatiii an'amta 'alayya wa 'alaa waalidayya wa an a'mala shoolihan tardhoohu wa adkhilnii birohmatika fii 'ibaadikash-shoolihiin Artinya :  Ya Tuhanku, anugerahkanlah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada kedua orang tuaku dan agar aku mengerjakan kebajikan yang Engkau ridai; dan masukkanlah aku dengan rahmat-Mu ke dalam golongan hamba-hamba-Mu yang saleh. Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah An-Naml 27: Ayat 19. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman:

Doa Supaya Tergolong Orang-Orang Beriman

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Kita semua pasti menginginkan agar supaya tergolong orang-orang beriman..dan kabar gembiranya ada do'a supaya tergolong orang-orang beriman berikut dibawah ini : رَبِّ هَبْ لِيْ حُكْمًا وَّاَلْحِقْنِيْ بِا لصّٰلِحِيْنَ ۙ  robbi hab lii hukmaw wa al-hiqnii bish-shoolihiin Artinya : Ya Tuhanku, berikanlah kepadaku ilmu dan masukkanlah aku ke dalam golongan orang-orang yang saleh, وَاجْعَلْ لِّيْ لِسَا نَ صِدْقٍ فِى الْاٰخِرِيْنَ ۙ  waj'al lii lisaana shidqin fil-aakhiriin Artinya :"dan jadikanlah aku buah tutur yang baik bagi orang-orang (yang datang) kemudian," وَاجْعَلْنِيْ مِنْ وَّرَثَةِ جَنَّةِ النَّعِيْمِ ۙ  waj'alnii miw warosati jannatin-na'iim Artinya :"dan jadikanlah aku termasuk orang yang mewarisi surga yang penuh kenikmatan," Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Asy-Syu'ara' 26: Ayat 83,84,dan 85. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawa

Doa Memohon Diberikan Keturunan Yang Shalih (3)

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Dipostingan ini saya akan membagikan do'a yang bagian ke 3nya yaitu.. do'a memohon diberikan kerturunan yang shalih bagian 3 :  رَبَّنَا هَبْ لَـنَا مِنْ اَزْوَاجِنَا وَذُرِّيّٰتِنَا قُرَّةَ اَعْيُنٍ وَّاجْعَلْنَا لِلْمُتَّقِيْنَ اِمَا مًا robbanaa hab lanaa min azwaajinaa wa zurriyyaatinaa qurrota a'yuniw waj'alnaa lil-muttaqiina imaamaa Artinya :  Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami pasangan kami dan keturunan kami sebagai penyenang hati (kami), dan jadikanlah kami pemimpin bagi orang-orang yang bertakwa Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Al-Furqan 25: Ayat 74. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: وَا لَّذِيْنَ يَقُوْلُوْنَ رَبَّنَا هَبْ لَـنَا مِنْ اَزْوَاجِنَا وَذُرِّيّٰتِنَا قُرَّةَ اَعْيُنٍ وَّاجْعَلْنَا لِلْمُتَّقِيْنَ اِمَا مًا wallaziina yaquuluuna robbanaa hab lanaa min azwaajinaa wa zurriyyaatinaa qurrota a&

Doa Memohon Perlindungan Dari Api Neraka

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Semoga kita semua dijauhkan dari azab jahannam ..aamiiiin. .. Oke langsung saja do'a memohon perlindungan dari api neraka : رَبَّنَا اصْرِفْ عَنَّا عَذَا بَ جَهَـنَّمَ ۖ اِنَّ عَذَا بَهَا كَا نَ غَرَا مًا robbanashrif 'annaa 'azaaba jahannama inna 'azaabahaa kaana ghoroomaa Artinya :  Ya Tuhan kami, jauhkanlah azab Jahanam dari kami, karena sesungguhnya azabnya itu membuat kebinasaan yang kekal اِنَّهَا سَآءَتْ مُسْتَقَرًّا وَّمُقَا مًا innahaa saaa`at mustaqorrow wa muqoomaa Artinya :"sungguh, Jahanam itu seburuk-buruk tempat menetap dan tempat kediaman." Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Al-Furqan 25: Ayat 65 dan 66. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: وَا لَّذِيْنَ يَقُوْلُوْنَ رَبَّنَا اصْرِفْ عَنَّا عَذَا بَ جَهَـنَّمَ ۖ اِنَّ عَذَا بَهَا كَا نَ غَرَا مًا ۖ  wallaziina yaquuluuna robbanashrif 'anna

Doa Memohon Ampunan Dan Rahmat Allah (9)

Gambar
Halo apa kabar?  Semoga dalam keadaan sehat  .. Di postingan ini saya akan memberitahu do'a memohon ampunan dan rahmat Allah bagian 9 berikut do'a tersebut : رَّبِّ اغْفِرْ وَارْحَمْ وَاَ نْتَ خَيْرُ الرّٰحِمِيْنَ robbighfir war-ham wa anta khoirur-roohimiin Artinya :  Ya Tuhanku, berilah ampunan dan (berilah) rahmat, Engkaulah pemberi rahmat yang terbaik. Do'a ini di ambil dari potongan ayat Al-Qur'an Surah Al-Mu'minun 23: Ayat 118. Jika ingin tahu lebih silahkan cek di bawah ini. Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman: وَقُلْ رَّبِّ اغْفِرْ وَارْحَمْ وَاَ نْتَ خَيْرُ الرّٰحِمِيْنَ wa qur robbighfir war-ham wa anta khoirur-roohimiin Artinya :"Dan katakanlah (Muhammad), Ya Tuhanku, berilah ampunan dan (berilah) rahmat, Engkaulah pemberi rahmat yang terbaik." (QS. Al-Mu'minun 23: Ayat 118) Tafsir Kemenag RI Ayat ini menerangkan bahwa setelah menjelaskan keadaan orang-orang kafir, kebodohan mereka di dunia dan siksaan yan

Random Posts